
Islam menganjurkan umatnya untuk terus berbuat kebajikan.
Di samping itu, ternyata ada beberapa amal kebajikan yang sangat mudah dilakukan namun memberikan ganjaran yang luar biasa.
Untuk itu, beberapa amal kebajikan ini bisa menjadi ladang pahala bagi siapa saja yang melaksanakannya.
Apa saja? Berikut penjelasannya.
Amal Kebajikan yang Pahalanya Melimpah
1. Senyum
Senyum adalah suatu perbuatan yang ternyata sebagai sedekah.
Meskipun nampak sepele, senyum dianggap bisa membuat orang lain merasa bahagia.
2. Berbakti kepada Kedua Orang Tua
Berbakti kepada orang tua juga merupakan salah satu amal yang sangat dianjurkan dalam Islam.
Sehingga, sudah sepatutnya bagi umat Islam unu selalu memperhatikan, membantu, dan selalu mendoakan kedua orang tuanya.
3. Rutin Berdzikir
Berdzikir juga termasuk amal kebajikan yang sangat dianjurkan.
Tak hanya mendapatkan ganjaran melimpah, amalan ini juga mampu mendekatkan diri kita kepada Allah SWT.
4. Mendoakan Orang Lain
Dalam pandangan Islam, mendoakan kebaikan untuk orang lain, baik yang kita kenal maupun tidak juga merupakan amal kebajikan.
Adapun hal ini merupakan salah satu cara untuk mendapatkan pahala melimpah.
5. Bersedekah
Sedekah adalah suatu amal kebajikan yang pahalanya sangat besar.
Adapun sedekah tak mengurangi harta benda, tetapi justru diyakini bakal membuka pintu rezeki bagi si pemberi.
Amal Bunda

Bagi Anda yang ingin bersedekah, maka Anda dapat memilih Amal Bunda.
Ini merupakan yayasan yang memiliki berbagai program sedekah. Beberapa program sedekah di sini antara lain, Bantu Duka Palestina, Sedekah Subuh, Gerakan Sedekah 10 Ribu Rutin (Geser).
Juga, ada program Papan Sedekah Sayur, Nasi Jumat Berkah, Beasiswa Orang Tua Asuh Anak Yatim dan Dhuafa, Rumah Sahabat Lansia, dan Rumah Sahabat Quran.
Selain itu, sedekah di yayasan ini juga bisa online lewat situs resmi AmalBunda.id. Sehingga, Anda tak perlu datang langsung ke lokasi yayasan.
Namun, jika Anda lebih memilih berkunjung ke yayasan, alamat Amal Bunda berada di Jalan Dr. Rajiman No. 44, Kebonmanis, Kecamatan Cilacap Utara, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah.***